Akhir-akhir ini Youtuber sedang dibicarakan oleh banyak orang. Memang apa sih youtuber itu? Youtuber adalah orang yang mengupload video original ke situs Youtube. Kemudian jika sudah terupload videonya, Anda bisa bergabung dengan program periklanan seperti Google Adsanse atau Youtuber Netrwork dan Anda akan mendapat bayaran sesuai pageviews video kamu sendiri.
Menjadi seorang youtuber bisa dilakukan oleh siapa saja tanpa harus mengeluarkan modal sedikitpun alias gratis. Yang Anda butuhkan hanya sikap pantang menyerah, gigih dan tentunya dituntut untuk kreatif agar video yang di uplaod bisa dilihat oleh banyak orang.
Demikian beberapa peluang usaha yang bisa Anda coba. Semoga bermanfaat dan usaha yang akan Anda jalankan kelak bisa mendapatkan kesuksesan. Terus semangat dan lakukan yang terbaik.
Sumber: www.satujam.com
No comments:
Post a Comment